Akibat Konsleting Listrik mengakibatkan Kebakaran Rumah
Akibat Konsleting Listrik mengakibatkan Kebakaran Rumah
Pada hari Minggu tanggal 18 Nop 2018 pukul 17.00 Wib di Dsn
Bandingan Rt 04 Rw 05 Ds Gunturmadu
Kec.Mojotengah Kab.Wonosobo telah terjadi kebakaran di Rumah Bapak Kasnoto bin Prakhawi
(Alm),57th,Islam,Tani. Kronologi ke jadian.Pada saat itu saksi melihat api
tersebut muncul dari atap rumah di mungkinkan sementara di karenakan konsleting
listrik pada bagian atas rumah. pada saat kejadian kebakaran pemilik rumah
sedang diluar rumah/di pelatara rumah.
Saksi.Darwito bin Nahrowi 51th,Islam,Tani Alamat Sda, Sarwanto
bin Tamsir 57th,Islam,Tani Alamat Sda.Kerugian.Personil : N i h i l,Matriil
:Rumah terbakar kerugian di perkirakan Rp.60.000.000.-
Tindakan yang di ambil :Piket Koramil 03 Mojotengah dan
Polsek Mojotengah dan warga setempat mendatangi TKP untuk membantu memadamkan
api dan api bisa padam pukul 18.30
Wib,untuk sementara korban bermalam di tempat saudaramya yang ada di Dusun
tersbut.
Dari piket Koramil Serda Trijoko memberi pengarahan pada warga agar lebih
berahati hati dalam mengunakan aliran listri karena kalau salah masang atau
menyambung akibatnya akan fatal.sekali lagi lebih berhati hati.
Komentar
Posting Komentar